Luxor Indonesia Forum
Would you like to react to this message? Create an account in a few clicks or log in to continue.
Latest topics
» Usia Pendek Akibat Konsumsi Gorengan?
Pentingnya Vitamin B12 EmptyWed Mar 13, 2019 11:31 am by opterone

» Konsumsi Junk Food Pada Remaja? Awas Risiko Hipertensi !!
Pentingnya Vitamin B12 EmptyWed Mar 13, 2019 11:14 am by opterone

» Manfaat Selenium Pada Produk Spirulina Pacifica
Pentingnya Vitamin B12 EmptyFri Mar 08, 2019 1:59 pm by opterone

» Hemoglobin Menurun?? Pasti Kurang Konsumsi Ex-tar C Plus
Pentingnya Vitamin B12 EmptyFri Mar 08, 2019 1:50 pm by opterone

» 5 Makanan yang Berpotensi Memperparah Arthritis
Pentingnya Vitamin B12 EmptyThu Feb 21, 2019 3:31 pm by opterone

» Penyakit Ginjal & Minuman Manis
Pentingnya Vitamin B12 EmptyThu Feb 21, 2019 3:26 pm by opterone

» Penderita Diabetes Mari Sehat Bersama Jeli Gamat Luxor
Pentingnya Vitamin B12 EmptyWed Feb 13, 2019 3:50 pm by opterone

» Segera Lakukan Perubahan Sehat di Tahun 2019
Pentingnya Vitamin B12 EmptyWed Feb 13, 2019 3:47 pm by opterone

» Stop Stres Agar Terhindar Alzheimer
Pentingnya Vitamin B12 EmptyWed Jan 30, 2019 2:22 pm by opterone

Social bookmarking

Social bookmarking reddit      

Bookmark and share the address of Luxor Indonesia Forum on your social bookmarking website


Pentingnya Vitamin B12

Go down

Pentingnya Vitamin B12 Empty Pentingnya Vitamin B12

Post  Firman Tue Sep 17, 2013 10:44 am

Tubuh setiap orang membutuhkan vitamin yang larut dalam air ini untuk pembentukan sel-sel darah merah, sintesis DNA (bahan genetik di semua sel), dan fungsi neorologis. Namun demikian, kebanyakan orang tidak cukup memiliki nutrisi penting ini dalam tubuh mereka.
Vitamin B12 atau yang memiliki nama lain Cianocobalamin adalah salah satu jenis vitamin yang larut dalam air dan merupakan bagian dari vitamin B complex. Disebut Cianocobalamin karena kandungan cobalt didalamnya.

Manfaat Vitamin B12
Membantu pembentukan sel darah merah sehingga mencegah terjadinya anemia, serta menjamin kelancaran oksigen sampai ke dalam sel karena kualitas haemoglobin yang baik, sehingga membuat kita penuh energy dan tidak mudah lelah.
Mempertahankan kesehatan sistim susunan syaraf.
Vitamin B12 digunakan untuk sintesis/ pembentukan DNA dan blok bangunan gen, serta perbaikan sel dan jaringan yang rusak sehingga sangat penting bagi pertumbuhan dan perkembangan pada anak-anak.
B12 dapat meningkatkan metabolisme sehingga dapat membantu mereka yang ingin mendapatkan penurunan berat badan, terutama pembererian secara injeksi bersamaan dengan program penurunan berat badan.
Beberapa sumber mengatakan pemberian injeksi B12 secara teratur dapat mencegah perlengketan sel darah yang dapat menyumbat aliran darah sehingga mengurangi risiko terhadap stroke
Bahkan sebuah penelitian menyatakan bahwa mengkonsumsi vitamin B12 yang terkandung pada daging, ikan dan susu dapat mengurangi risiko pikun di masa tua.

Sumber Vitamin B12
Seperti jenis vitamin lainnya Vitamin B12 tidak diproduksi sendiri oleh tubuh melainkan hanya diperoleh dari makanan-makanan yang berasal dari hewan, antara lain daging, telur, ikan, dan unggas (ayam dan itik) dan dalam jumlah kecil, vitamin B12 ditemukan dalam tempe. Selain itu mengkonsumsi suplemen makanan yang mengandung Vitamin B12 sangat membantu mencukupi kebutuhan tubuh.

Berapa Kebutuhan Vitamin B12 ?
beberapa ahli mengatakan 2,4 mikrogram per hari cukup memenuhi kebutuhan tubuh harian, meski sejumlah peneliti menyarankan konsumsi sebesar 6 mikrogram akan lebih memastikan penyerapan. Karena B12 terikat dengan protein, maka makanan seperti daging, ikan, telur dan produk susu seperti yoghurt dan susu merupakan sumber utama B12.

Kekurangan Vitamin B12
Apa yang menyebabkan kita kekurangan Vitamin B12 dan apa akibatnya ? kekurangan vitamin B12 dapat disebabkan oleh ketidakmampuan usus halus untuk menyerap vitamin B12, serta kurangnya konsumsi makanan yang mengandung vitamin B12. Jika terjadi defisiensi atau kekurangan vitamin B12, maka dapat menyebabkan Anemia, peradangan pada syaraf (neuritis), serta dementia (pikun). Tanda dan gejala lain yang mungkin ada : diare, kehilangan nafsu makan, cepat lelah, detak jantung dapat lebih cepat daripada biasanya, pusing, dan pucat.

Setiap 3 gram Spirulina Pacifica mengandung 9mcg vitamin B12, dengan mengkonsumsi 10 butir Spirulina Pacifica setiap hari membantu mencukupi kebutuhan vitamin B12 harian anda.

Firman

Jumlah posting : 123
Points : 367
Reputation : 0
Registration date : 05.06.13

Kembali Ke Atas Go down

Kembali Ke Atas

- Similar topics

 
Permissions in this forum:
Anda tidak dapat menjawab topik